Tag: Dari

  • Makna dari 14 Warna Pedang Nichirin di Kimetsu no Yaiba

    Dalam cerita Kimetsu no Yaiba, setiap kali pemilik menarik pedang nichirin dari pembungkusnya, mereka akan melihat warna yang berbeda. Tetapi, ada syaratnya, yaitu pemilik harus memiliki beberapa keterampilan khusus. Setiap warna melambangkan arti dan kekuatan sang pemilik. Pedang khusus nichirin atau sun blade sendiri digunakan oleh Pembasmi Iblis dalam seri Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba.…

  • Daftar Skin Legend Mobile Legends Dari Awal Sampai Terbaru

    Pada bulan Juni 2017, Moonton sebagai pengembang ML memperkenalkan skin Legend. Hal ini terjadi setelah game ini dirilis secara gratis untuk dimainkan di perangkat mobile pada bulan Juli 2016. Artinya, skin jenis ini telah diperkenalkan oleh Moonton sebelum game ini mencapai usia satu tahun. Pada kesempatan ini, Dafunda akan membagikan daftar lengkap skin Legend Mobile…