Tag: Tayang

  • Jadwal Tayang Badarawuhi di Desa Penari, Mendapat Label IMAX

    Jadwal tayang Badarawuhi di Desa Penari sebelumnya kita ketahui akan rilis pada lebaran tahun ini, namun tepatnya tanggal berapa? Simak ulasannya berikut. Pada Rabu (6/3/2024), MD Pictures telah meluncurkan trailer film terbarunya yang berjudul Badarawuhi di Desa Penari. Film ini sebenarnya merupakan prekuel dari film KKN di Desa Penari yang tayang pada tahun 2022. Selain…